AMDAL

Layanan AMDAL adalah salah satu layanan yang diberikan oleh PemerintahKabupaten Sumba Timur dalam hal kajian mengenai dampak penting suatu usaha dan/atau kegiatan yang direncanakan pada lingkungan hidup yang diperlukan bagi proses pengambilan keputusan tentang penyelenggaraan usaha dan/atau kegiatan.